About Me

About Me
Writer, Pengelola Rumah Baca Istana Rumbia, Staff redaksi Tabloid Taman Plaza, Admin Yayasan CENDOL Universal Nikko (Koordinator bedah cerpen OCK), perias dan Make-up artist PELANGI Asosiasi Entertainment, Crew Wonosobo Costume Carnival dan Crew 'A' Event Organizer (Multazam Network), pernah bekerja di Hongkong dan Singapura. Cerpenis Terbaik VOI RRI 2011, dan diundang untuk Upacara HUT RI ke 66 di Istana Negara bersama Presiden RI. BMI Teladan yang mengikuti Sidang Paripurna DPR RI 2011 dan menjadi tamu Ketua DPD RI. Dinobatkan sebagai Pahlawan Devisa Penulis Cerpen BNP2TKI Tahun 2011. Pemuda Pelopor Dinas Pendidikan, pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Tengah kategori Seni-Budaya Tahun 2012. Menyukai langit, stasiun kereta, dan warna biru. Salah satu penulis Undangan Event Ubud Writers and Readers Festival 2011 di Ubud, Bali. Dapat dihubungi via Email FB/YM : Nessa_kartika@yahoo.com.

Thursday, November 25, 2010

 

Pesan dari senior membuatku merasa aku mengemban tugas hebat. :)

------------

ini ibu tuliskan dari hati setelah ibu baca berulang-ulang. semoga dengan terbitnya buku ini wawasanmu makin luas. dan pesan ibu "jangan pernah menganggap diri kita sudah hebat" karena di atas langit masih ada langit. itu ibu pakai karena ibu dapatkan dari guru ibu. pak Ahmad Tohari. itu aja pesan ibu. take care n GBU. teruslah berkarya.
(Ibunda Maria Boniok)

----------------------------------------

Semoga makin semangat belajar menulisnya, menulis dengan hati dan menulis yang bisa memberi menfaat bagi pembaca. Ingat makin merunduk diatas langit masih ada langit. Lv u.
(Budhe Mega Vristian)

------------------

Harus ingat, kesabaran dan ketekunan adalah kunci sukses dalam setiap meraih mimpi dan impian. Dengan penuh semangat, teruslah berkiprah dalam dunia sastra, dan tuangkan seluruh cintamu ke dalamnya.
(Abang Dang Aji)

-----------------------

semoga selalu menyebarkan inpirasi untuk semua orang. I am so proud of you! terus semangat menulis ya. tunjukan pada dunia kalau kamu bisa!
( Kak Rilda Aprisanti Oelangan Taneko )

----------------------------------------


No comments:

Post a Comment